e-Business

e-Business



E-Business adalah kegiatan transaksi , jual beli , bisnis yang dilakukan secara otomatis melalui kegiatan elektronik/internet , dan juga perusahaan dapat berhubungan langsung dengan customernya , rekan bisnis ataupun supplier. E-business juga bisa berupa iklan , mengajak seseorang untuk membeli produk kita . tanpa E-business , E-commerce hanyalah burung tanpa sayap. Salah satu fungsi nya adalah untuk mensupport bagian dari marketing , produksi , accounting , finance dan HRM. Lebih tepatnya perusahaan menggunakan teknologi informasi dan komunikasi oleh organisasi, individu, atau pihak-pihak terkait untuk menjalankan dan mengelola proses bisnis utama sehingga dapat memberikan keuntungan.

E-business dapat dibagi-bagi menjadi beberapa kelompok :

Customer Relationship Management (CRM)

     Strategi bisnis dari layanan dan sofware yang didesain untuk meningkatkan keuntungan , pendapatan dan kepuasan pelanggan.


Enterprise Resource Planning (ERP)
     Strategi bisnis dari system informasi perusahaan yang dgunakan untuk koordinasi Sumber daya , informasi yang digunakkan untuk proses bisnis.

Enterprise Application Programs (EAI)
     Strategi bisnis konsep integrasi dari proses bisnis yang memungkinkan antar perusahaan saling       bertukar data.

Supply Chain Management (SCM)
     Strategi Manajemen rantai suplai yang secara otomatis terkomputerisasi.
* Pelaku e-Business
   -Perusahaan
   -Konsumen
   -Supplier
   -Rekan Bisnis
* Alat,Media/Sumber Daya yang digunakan
   - Teknologi Informasi dan Komunikasi
   - Komputer
   - Internet
* Kegiatan Sasaran
   - Kegiatan Bisnis
   - Proses bisnis utama
   - Pembelian, penjualan, pelayanan, transaksi
* Tujuan
   - Koordinasi, komunikasi, pengelolaan organisasi
   - Sharing Informasi



C. Keuntungan yang bias didapatkan dari e-Business
·         Memperluas pasar, perusahaan atau pembisnis dapat memperluas pasarnya sehingga dapat memasuki pasar nasional maupun internasional, sehingga dapat menjangkau banyak pelanggan
·         Menekan biaya telekomunikasi dan waktu transaksi serta penerimaan produk
·         Konsumen dapat melihat spesifikasi barang melalui internet tanpa harus dating ke penjual
·         Meninggalkan citra yang baik dimata para konsumen tentunya dengan pelayanan yang baik juga, sebab dengan media internet informasi dapat tersebar dengan cepat
D. KelebIhan dan Kelemahan e-Business
            Kelebihan :
·         - Akses yang mudah

·         - Lebih tepat sasaran

·         -   Menghemat waktu

·         - Tidak membutuhkan modal yang besar

Kelemahan :
·       -  Tidak adanya pertemuan langsung dengan konsumen atau sebaliknya
·       -  Beresiko terjadinya penipuan


Halaman dikutip dari :
http://www.pengertianku.net/2016/06/pengertian-e-business-dan-contohnya.html

Previous
Next Post »
Thanks for your comment